Miko Mall kembali menyelenggarakan kegiatan event bersama dengan ANTV yang berjudul “Audisi Pesbukers Mencari Bakat”.
Ya event bertemakan audisi ini akan diselenggarakan di Plaza Utama Depan KFC & di Lt. 2 Atrium Oval pada hari Minggu, 26 November 2017 mulai pukul 07:00 WIB. Akan banyak bintang yang memeriahkan di event ini seperti Host – Raffi Ahmad & Ayu Ting Ting serta Meet & Greet ANTV India Local Series Talent –Shakti Arora dan artis Pesbukers lainnya.